Sabtu, 15 Juni 2013

20 Situs Terpopuler di Indonesia

Sebelumnya yang saya post adalah 20 website terpopuler di Dunia. Kali ini yang akan saya sharing bersama para pembaca adalah 20 situs terpopuler di Indonesia.
Inilah dia 20 Situs Terpopuler di Indonesia, versi Alexa.com. Google.com masih menjadi website paling populer di Indonesia. Di urutan kedua ditempati Facebook, lalu ketiga oleh blogspot.com dan Youtube yang keempat. Dan inilah daftar selengkapnya :

Daftar 20 website populer versi Alexa.com di Indonesia:
1 Google – google.com
2 Facebook – facebook.com
3 Blogspot.com – blogspot.com
4 YouTube – youtube.com
5 Google.co.id – google.co.id
6 Yahoo! – yahoo.com
7 Detik.com – detik.com
8 Kaskus.co.id / kaskus.co.id
9 WordPress.com – wordpress.com
10 Twitter – twitter.com
11 Blogger.com – blogger.com
12 KOMPAS.com – kompas.com
13 Wikipedia – wikipedia.org
14 Tokobagus – tokobagus.com
15 adf.ly – let your links take flight
16 KlikBCA – klikbca.com
17 4shared – 4shared.com
18 Portal VIVA.co.id – viva.co.id
19 bp.blogspot.com – bp.blogspot.com
20 Okezone.com – okezone.com

Daftar ranking diatas berdasarkan tanggal 10 Mei 2013.

Editor : Hendra Hwang

0 komentar:

Posting Komentar